Juwita, Ayu (2020) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK BADAN (STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN INDUSTRI YANG TERDAFTAR DI KPP PALEMBANG SU)

juwita, ayu (2020) Juwita, Ayu (2020) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK BADAN (STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN INDUSTRI YANG TERDAFTAR DI KPP PALEMBANG SU). S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti Palembang.

[img] Text (BAB I)
cover+skripsi.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB II)
C.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (184kB)
[img] Text (BAB III)
D.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (158kB)
[img] Text (BAB IV)
E.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (288kB)
[img] Text (BAB V)
F.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (71kB)

Abstract

AYU JUWITA, Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Badan (Studi Empiris Perusahaan Yang Terdaftar Di KPP Pratama SU (Dibawah bimbingan Ibu Dr. Msy. Mikial, SE, MSi, Ak, CA, CSRS dan Ibu Amanda Oktariyani, SE, MSi, Ak). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kesadaran wajib pajak, sanksi pajak, dan pengetahuan pajak terhadap keatuhan wajib pajak badan. Penelitian ini menggunakana data sekunder. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode data kuantitatif yang dilakukan dengan menganalisa langsung dengan memahami data yang ada. Pengujian hipotesis menggunakan metode regresi linier berganda. Hasil penelitian ini secara simultan (uji F) menyatakan bahwa kesadaran wajib pajak, sanksi pajak, dan pengetahuan wajib pajak berpengaruh secara signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak sebesar (44.874). sedangkan hasil ini secara parsial menyatakan bahwa kesadaran wajib pajak (1.708), sanksi pajak (1.031), dan pengetahuan pajak (7.221). Jadi kesadaran wajib pajak, dan pengetahuan wajib pajak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak. Sisanya dipegaruhi oleh faktor lainnya. Sedangkan sanksi pajak tidak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak. Kata Kunci : Kesadaran Wajib Pajak, Sanksi Pajak, Pengetahuan Pajak dan Kepatuhan Wajib Pajak.

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Akuntansi
Depositing User: Ms Ayu Juwita
Date Deposited: 20 Oct 2020 03:53
Last Modified: 20 Oct 2020 03:53
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/1536

Actions (login required)

View Item View Item