PENGARUH PELAYANAN PURNA JUAL, PROMOSI DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN MITSUBISHI XPANDER PADA PT. LAUTAN BERLIAN UTAMA MOTOR PRABUMULIH

SAKINA, S (2021) PENGARUH PELAYANAN PURNA JUAL, PROMOSI DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN MITSUBISHI XPANDER PADA PT. LAUTAN BERLIAN UTAMA MOTOR PRABUMULIH. S-1 thesis, 021008 UNIVERSITAS TRIDINANTI PALEMBANG.

[img] Text (BAB I)
BAB I_.pdf - Published Version

Download (449kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (222kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (334kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (324kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (635kB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK SAKINA, “PENGARUH PELAYANAN PURNA JUAL, PROMOSI DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN MITSUBISHI XPANDER PADA PT. LAUTAN BERLIAN UTAMA MOTOR PRABUMULIH“, (Dibawah bimbingan bapak Baidowi Abdhie, SE., MP., dan ibu Maswah, SE., M.M.) Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Pelayanan Purna Jual, Promosi dan Kualitas Produk terhadap Kepuasan Pelanggan Mitsubishi Xpander pada PT. Lautan Berlian Utama Motor Prabumulih. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pelayanan Purna Jual (X1), Promosi (X2), Kualitas Produk (X3), Kepuasan Pelanggan (Y) populasi dari penelitian ini adalah konsumen Mitsubishi Xpander PT. Lautan Berlian Utama Motor Prabumulih yang berjumlah 146 orang, sampel penelitian ini berjumlah 59 orang. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif, Teknik analisis yang digunakan yaitu regresi linier berganda, uji hipotesis menggunakan uji F dan uji t. Hasil regresi memperoleh persamaan Y = 4,289 + 0,377 X1 + 0,233 X2 + 0,355 X3. Yang artinya Kepuasan Pelanggan dipengaruhi oleh Pelayanan Purna jual, Promosi dan Kualitas Produk. Hasil uji F memperoleh Fhitung (18,498) artinya ada pengaruh Pelayanan Purna Jual, Promosi dan Kualitas Produk secara simultan terhadap Kepuasan Pelanggan. Hasil uji t variabel Pelayanan Purna Jual memperoleh thitung (4,074), variabel Promosi memperoleh thitung (2,757), dan variabel Kualitas Produk memperoleh thitung (3,686) artinya Pelayanan Purna Jual, Promosi dan Kualitas Produk berpengaruh secara parsial terhadap Kepuasan Pelanggan Mitsubishi Xpander pada PT. Lautan Berlian Utama Motor Prabumulih. Kata kunci: Pelayanan Purna Jual, Promosi, Kualitas Produk, Kepuasan Pelanggan

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Manajemen
Depositing User: Mrs S SAKINA
Date Deposited: 28 Oct 2021 08:19
Last Modified: 28 Oct 2021 08:19
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/3994

Actions (login required)

View Item View Item