PERANCANGAN ALAT UJI PERPINDAHAN PANAS KONVEKSI PAKSA PADA SIRIP

OCTARIALDI, ARMAND (2022) PERANCANGAN ALAT UJI PERPINDAHAN PANAS KONVEKSI PAKSA PADA SIRIP. S-1 thesis, 021008 UNIVERSITAS TRIDINANTI.

[img] Text (BAB I)
1. BAB I TA Armand_compressed.pdf - Published Version

Download (545kB)
[img] Text (BAB II)
2. BAB II TA Armand.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (766kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
3. BAB III TA Armand.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (434kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
4. BAB IV TA Armand.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (586kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
5. BAB V TA Armand_compressed.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (653kB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Sirip digunakan pada alat penukar kalor untuk meningkatkan luasan perpindahan panas antara permukaan utama dengan fluida di sekitarnya. Idealnya, material untuk membuat sirip harus memiliki konduktivitas termal yang tinggi untuk meminimalkan perbedaan temperatur antara permukaan utama dengan permukaan yang diperluas. Adanya kerja perpindahan kalor konveksi paksa pada sirip saluran persegi terjadinya peningkatan perpindahan kalor pada sirip saluran persegi tersebut. Didapatkan hasil dari perbandingan pada penelitian tiga grafik selektor diatas dapat dilihat bahwa temperatur pada tiga bahan mata solder lebih tinggi diselektor terendah, yaitu tembaga 72.5 oC, besi 55.6 oC, dan aluminium 56.1 oC yang menghasilkan koefisien perpindahan panas tembaga, besi, dan aluminium sebesar 35.9 W/m2.K, 36.01 W/m2.K, 36.0 W/m2.K. karena tekanan kecepatan udara yang keluar diselektor terendah hanya 1.2 m/s. Kata kunci : Konveksi Paksa, Sirip Persegi ABSTRACT Fins are used in heat exchangers to increase the area of heat transfer between the main surface and the surrounding fluid. Ideally, the material for making the fins should have a high thermal conductivity to minimize the temperature difference between the main surface and the extended surface. The existence of forced convection heat transfer work on the square channel fins causes an increase in heat transfer in the square channel fins. The results obtained from the comparison in the study of the three selector graphs above, it can be seen that the temperature of the three soldering materials is higher in the lowest selector, namely copper 72.5 oC, iron 55.6 oC, and aluminum 56.1 oC which produces a heat transfer coefficient of copper, iron, and aluminum of 35.9 W/m2.K, 36.01 W/m2.K, 36.0 W/m2.K. because the pressure of the air velocity coming out of the lowest selector is only 1.2 m/s. Keywords: Forced Convection, Square Fin

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Mesin
Depositing User: Armand Octarialdi
Date Deposited: 18 Apr 2022 02:32
Last Modified: 18 Apr 2022 02:32
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/4964

Actions (login required)

View Item View Item