Putri, Tiara Ananda Dwi (2022) ANALISA KERUSAKAN JALAN DENGAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX (PCI) DAN SURFACE DISTRESS INDEX (SDI). S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti.
Text (BAB I)
BAB 1.pdf - Published Version Download (360kB) |
|
Text (BAB II)
BAB 2.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text (BAB III)
BAB 3.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (417kB) | Request a copy |
|
Text (BAB IV)
BAB 4.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text (BAB V)
BAB 5.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (98kB) | Request a copy |
Abstract
TIARA ANANDA DWI PUTRI,"ANALISA KERUSAKAN JALAN DENGAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX (PCI) DAN SURFACE DISTRESS INDEX (SDI)" DIBAWAH BIMBINGAN IBU ANI FIRDA, S.T.,M.T. DAN BAPAK HARIMAN AL FARITZIE S.S.T.,M.T. Setiap pergerakan, baik pergerakan manusia maupun pergerakan barang khususnya untuk pergerakan di darat, selalu menggunakan sistem jaringan transportasi yang ada, sehingga peranan jalan menjadi sangat penting dalam memfasilitasi besar kebutuhan pergerakan yang terjadi. Akan tetapi Penggunaan jalan yang berkelanjutan akan menyebabkan timbulnya kerusakan pada jalan yang merugikan pengguna jalan sehingga tidak sesuai dengan usia jalan yang direncanakan. Pada penelitian ini metode yang digunakan untuk mengevaluasi tingkat kerusakan ialah dengan Metode Pavement Condition Index (PCI) dan Metode Surface Distress Index (SDI), metode PCI yang merupakan penilaian untuk mengetahui jenis dan tingkat kerusakan perkerasan jalan, sedangkan metode SDI merupakan metode yang memperhitungkan skala kinerja jalan berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan secara visual di lapangan. Berdasarkan evaluasi dan perhitungan yang diperoleh dengan metode PCI menunjukan bahwa indeks kondisi perkerasan memiliki nilai Sempurna sebesar 48%,Baik sebesar 4%,Sangat Baik sebesar 4%,Sedang sebesar 16%,Buruk sebesar 4%,Sangat Buruk sebesar 4%,dan Gagal sebesar 20%. Berdasarkan hasil analisa SDI pada segmen 1,2,4,5 dan 25 sebesar 225 dalam Rusak Berat, pada segmen I, II, IV, V dan XXV sebesar 225 dalam Rusak Berat, Nilai SDI pada segmen VIII, XIII, XVI, XVII, XXI dan XXII sebesar 75 dalam kondisi Sedang, Nilai SDI pada segmen III dan XXIII sebesar 85 dalam kondisi Sedang, Nilai SDI pada segmen VII dan XXIV sebesar 10 dalam kondisi Baik dan Nilai SDI pada segmen VI, IX, X, XI, XII, XIV, XV, XVIII, XIX dan XX tidak terdapat kerusakan dalam kondisi Baik. Kata kunci : Analisa Kerusakan jalan dengan Metode Pavement Condition Index (PCI) dan Surface Distress Index (SDI), jalan Siaran Sako Palembang.
Item Type: | Thesis (S-1) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Depositing User: | Ms Tiara Ananda Dwi Putri |
Date Deposited: | 24 Oct 2022 03:23 |
Last Modified: | 24 Oct 2022 03:24 |
URI: | http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/6087 |
Actions (login required)
View Item |