ANALISIS JARINGAN PERPIPAAN AIR BERSIH KECAMATAN LAIS KABUPATEN MUSI BANYUASIN

Milanda, Resari (2022) ANALISIS JARINGAN PERPIPAAN AIR BERSIH KECAMATAN LAIS KABUPATEN MUSI BANYUASIN. S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti.

[img] Text (BAB I)
BAB I RESA.pdf - Published Version

Download (800kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II RESA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (753kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III RESA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (627kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV RESA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V RESA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (157kB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Lais adalah salah satu desa yang berada di Kecamatan Lais Kabupaten Musi Banyuasin. Lais terbagi menjadi 5 dusun dan berjarak 1 km dari kecamatan lais. Desa yang paling banyak penduduk di kecamatan lais yaitu Desa Lais yang memiliki jumlah penduduk 5. 172 jiwa dengan luas wilayah 15.000 Ha. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kebutuhan air eksisting, proyeksi pertumbuhan penduduk serta kebutuhan air 5 tahun kedepan dan menghitung tinggi tekan jaringan pipa distribusi yang dibutuhkan. Data yang diperlukan dalam penelitian ini untuk data primer berupa bangunan non domestik dan data tekanan air, untuk data sekunder berupa bangunan domestik, data jumlah penduduk, peta jaringan distribusi, pemakaian air wilayah dan data jumlah pelanggan. Metode perhitungan proyeksi pertumbuhan penduduk menggunakan metode geometric dan perhitungan tinggi tekan digunakan metode persamaan Hazen Williams. Berdasarkan hasil analisis jaringan perpipaan pada wilayah Desa Lais , maka dapat disimpulkan bahwa, Kebutuhan air eksisting di wilayah Desa Lais adalah 410.400 Liter/hari, Proyeksi pertumbuhan penduduk di wilayah Desa Lais dalam jangka 5 tahun (tahun 2025) adalah 7.062 jiwa penduduk dan untuk kebutuhan air bersih 5 tahun ke depan (tahun 2025) sebesar 423.720 Liter/hari, dan Besar kehilangan tinggi tekan pada jaringan pipa distribusi air bersih di pengaliran wilayah PDAM Tirta Randik Desa Lais pada tahun 2022 sebesar 18,6 m atau 1,86 atm. Kata kunci : Kebutuhan air, kehilangan tinggi tekan, Hazen Williams, Musi Banyuasin. ABSTRACT Lais is one of the villages located in kecamatan lais kabupaten Musi Banyuasin Regency. Lais is divided into 5 dusun and is 1 km from the kecamatan lais kabupaten musi banyuasin. The village with the most population in the kecamatan lais kabupaten musi banyuasi is Lais Village, which has a population of 5,172 people with an area of 15,000 ha. The purpose of this study is to determine the existing water needs, projected population growth and water needs for the next 5 years and calculate the required pressure height of the distribution pipe network. The data needed in this study is for primary data in the form of non-domestic buildings and water pressure data, for secondary data in the form of domestic buildings, population data, distribution network maps, regional water use and data on the number of customers . The method of calculating population growth projections uses the geometric method and the calculation of compressive height uses the Hazen Williams equation method. Based on the results of the analysis of the piping network in the Lais Village area, it can be concluded that, the existing water needs in the Lais Village area are 410,400 Liters/day, the projected population growth in the Lais Village area within a period of 5 years (in 2025) is 7,062 inhabitants and for clean water for the next 5 years (in 2025) is 423,720 liters/day, and the amount of pressure loss in the clean water distribution pipe network in the PDAM Tirta Randik area, Lais Village in 2022 is 18.6 m or 1.86 atm. Keywords: water needs, pressure loss, Hazen Williams, Musi Banyuasin

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Sipil
Depositing User: Resari Mil Sarii cik
Date Deposited: 09 Dec 2022 02:57
Last Modified: 09 Dec 2022 02:57
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/6229

Actions (login required)

View Item View Item