ANALISIS PERHITUNGAN DAN PELAPORAN PPH PASAL 21 ATAS GAJI KARYAWAN PADA UPTD LABORATORIUM BAHAN KONSTRUKSI PALEMBANG

Rahmandany, Aldi Pratama (2023) ANALISIS PERHITUNGAN DAN PELAPORAN PPH PASAL 21 ATAS GAJI KARYAWAN PADA UPTD LABORATORIUM BAHAN KONSTRUKSI PALEMBANG. S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti Palembang.

[img] Text (BAB I)
Repository BAB I.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB II)
Repository BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (506kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
Repository BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (270kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
Repository BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (509kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
Repository BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (155kB) | Request a copy

Abstract

Pada dasarnya, penelitian ini membahas bagaimana perhitungan dan pelaporan PPh pasal 21 Atas Gaji Karyawan. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui, menganalisis perhitungan dan pelaporan Pajak Penghasilan 21 yang dihitung dan dilaporkan oleh perusahaan sudah sesuai peraturan pajak PPh pasal 21 yang berlaku pada UPTD Laboratorium Bahan Konstruksi Palembang. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian in adalah observasi, wawancara dan dokumentasi Hasil penelitian perhitungan Pajak Penghasilan Pasal 21 sudah sesuai dengan Peraturan Perpajakan PPh Pasal 21 yang berlaku dan telah menggunakan PTKP terbaru yang diatur Peraturan Menteri Keuangan Nomor 102/PMK.010/2016. Mengacu pada Pasal 7 ayat (1) Peraturan Menteri Keuangan No. 80/PMK/03./2010 pelaporan PPh Pasal 21 sudah sesuai dengan Peraturan Undang-Undang karena perusahaan selalu melaporkan sebelum tanggal 20 dari masa pajak berakhir.

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Akuntansi
Depositing User: Aldi Pratama Rahmandany
Date Deposited: 15 May 2023 02:46
Last Modified: 15 May 2023 02:46
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/7067

Actions (login required)

View Item View Item