Asmara, Arman (2024) RANCANG BANGUN ALAT PENGEMBUR TANAH DENGAN PENGGERAK MOTOR BAKAR. D-III thesis, 021008 Universitas Tridinanti.
Text (BAB I)
BAB 1 ARMAN_compressed.pdf - Published Version Download (567kB) |
|
Text (BAB II)
BAB 2 ARMAN.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (207kB) | Request a copy |
|
Text (BAB III)
BAB 3 ARMAN.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (37kB) | Request a copy |
|
Text (BAB IV)
BAB 4 ARMAN.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (467kB) | Request a copy |
|
Text (BAB V)
BAB 5 ARMAN.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (8kB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut, Adapun tujuan dari perancangan alat penggembur tanah secara mekanik, adalah. Untuk megurangi tenaga manusia dalam proses penggemburan tanah, untuk menghasilkan penggemburan tanah dengan ukuran kedalaman yang sama. Meringankan tenaga manusia waktu proses penggerjaan penggeburan tanah. Mengurangi biaya produksi Dari grafik 4.1. pengujian kedalaman alat penggembur tanah yang dilakukan pengujian 2 jenis alat yaitu cangkul dan alat penggembur tanah pada setiap pengujian dengan jarak 3 meter dilakukan 3 kali percobaan mendapatkan kedalaman untuk cangkul rata-rata 9,44 cm sedangkan percobaan dengan alat penggembur tanah mendapatkan kedalaman rata-rata 7,78 cm. Adapun Hasil pengujian kedalaman alat tanah yang dilakukan pengujian dengan 2 jenis alat dapat dibandingkan kedalamannya untuk alat cangkul memiliki kedalaman yang tidak rata kedalaman dari pengujian sebelumnya memiliki selisi lebih dari 1 cm dan setiap pengujian memiliki kedalaman yang berbeda-beda, sedangkan penggembur tanah menggunakan alat penggemburan tanah secara mekanik dengan penggerak motor bakar memiliki kedalman yang sama tidak melebihi 1 cm. Dari grafik 4.2 pengujian waktu alat penggembur tanah yang dilakukan pengujian dengan 2 jenis alat yaitu alat cangkul dan alat penggembur tanah pada setiap pengujian dengan jarak 3 mete dengan dilakukan 3 kali percobaan menggunakan alat cangkul medapatkan waktu rata-rata 595,33 detik sedangkan percobaan dengan alat penggembur tanah mendapatkan waktu rata-rata 256,67 detik. Dari perhitungan dan pengujian diatas penggembur tanah menggunakan alat penggembur tana secara mekanik dengan penggerak motor bakar lebih cepat dibandingkan menggunakan cangkul. Kata Kunci : Motor Listrik, Mata Penggembur, Tanah
Item Type: | Thesis (D-III) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy T Technology > TS Manufactures |
Divisions: | Fakultas Teknik > D3 Teknik Mesin |
Depositing User: | TN ARMAN ASMARA |
Date Deposited: | 10 Oct 2024 05:16 |
Last Modified: | 10 Oct 2024 05:16 |
URI: | http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/8903 |
Actions (login required)
View Item |