Wulandari, Salsabila Dwi (2023) Pengaruh Kompetensi Lingkungan Kerja Dan Beban Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Di PT. DIALOGUE GROUP Di Kota Palembang. S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti Palembang.
![]() |
Text (BAB I)
skripsi final caca-1-1-22-1.pdf - Published Version Download (894kB) |
![]() |
Text (BAB II)
SKRIPSI CACA REPO-21-61.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (339kB) | Request a copy |
![]() |
Text (BAB III)
SKRIPSI CACA REPO-62-79.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (228kB) | Request a copy |
![]() |
Text (BAB IV)
SKRIPSI CACA REPO-80-105.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (415kB) | Request a copy |
![]() |
Text (BAB V)
skripsi final caca-108-128.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti bahwa : 1) Untuk mengetahui signifikansi pengaruh kompetensi Karyawan terhadap Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Di PT. Dialogue Group Di Kota Palembang 2) Untuk mengetahui signifikansi pengaruh lingkungan kerja terhadap Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Di PT. Dialogue Group Di Kota Palembang. 3) Untuk mengetahui signifikansi pengaruh Beban Kerja terhadap Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Di PT. Dialogue Group Di Kota Palembang 4) Untuk mengetahui signifikansi pengaruh kompetensi, lingkungan kerja, dan beban kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Di PT. Dialogue Group Di Kota Palembang. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan tetap pada PT. Dialogue Group Di Kota Palembang yang berjumlah 50 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan metode survei dengan kuesioner. Teknik analisa data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan kuantitatif. Data yang dikumpulkan merupakan data primer yang dapat digolongkan sebagai variabel bebas dan variabel terikat Kompetensi, Lingkungan Kerja Dan Beban Kerja (variabel pengaruh), dan Prestasi Kerja Karyawan Di PT. Dialogue Group Di Kota Palembang, (variabel terpengaruh). Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan uji regresi linier berganda. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa : 1) Kompetensi berpengaruh positif terhadap Prestasi Kerja Karyawan Di PT. Dialogue Group Di Kota Palembang. 2) Lingkungan kerja tidak terdapat pengaruh yang signifikan terhadap prestasi kerja di PT. Dialogue Group Di Kota Palembang. 3) Beban Kerja tidak terdapat pengaruh yang signifikan terhadap prestasi kerja. 4) Kompetensi, Lingkungan kerja dan Beban Kerja secara simultan berpengaruh terhadap Prestasi Kerja Karyawan Di PT. Dialogue Group Di Kota Palembang. Kata kunci : Kompetensi, Lingkungan Kerja, Beban Kerja, Prestasi Kerja
Item Type: | Thesis (S-1) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > S1 Manajemen |
Depositing User: | MS Salsabila Dwi Wulandari |
Date Deposited: | 24 Apr 2025 06:30 |
Last Modified: | 24 Apr 2025 06:30 |
URI: | http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/9402 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |