Pengaruh Harga dan Promosi Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Memilih Produk PT DHD Mitra Indotama Palembang

Wiwid Aprilia, Saputri (2021) Pengaruh Harga dan Promosi Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Memilih Produk PT DHD Mitra Indotama Palembang. S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti Palembang.

[img] Text (BAB I)
skripsi bab 1-dikonversi (1) (2).pdf - Published Version

Download (597kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II SKRIPSI (NEW)-PDF.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (189kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III SKRIPSI-PDF.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (205kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV SKRIPSI-PDF.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (419kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V SKRIPSI-PDF.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (36kB)

Abstract

Wiwid Aprilia Saputri : Pengaruh Harga dan Promosi Terhadap Keputusan Konsumen dalam Memilih Produk PT DHD Mitra Indotama Palembang Pembimbing : Hj. Nina Fitriana, SE., MM dan Muhammad Thoha Mahmun, S.IP.,MM Tteknik pengumpulan data dengan menggunakan sekunder yaitu data harga dan promosi per-tahun 2020 yang diperoleh dari PT. DHD Mitra Indotama Palembang. Data analisis dengan metode desktitif dengan menggunakan program SPSS 17.0. Teknik analisis yang dilakukan dengan menggunakan uji F dengan tingkat signifikan 5% maka uji simultan (uji F) pengaruh harga dan promosi terhadap keputusan konsumen dalam memilih produk PT. DHD Mitra Indotama Palembang dimana F-hitng 28.116 dan F-sig 0,000 artinya < 0,05. Kesimpulan Ho ditolak Hi diterima. Uji parsial (uji t) pengaruh harga dan promosi terhadap keputusan konsumen dalam memilih produk PT. DHD Mitra Indotama Palembang, dari tabel diatas bahwa analisis menunjukkan terdapat pengaruh signifikan terhadap penjualan produk PT. DHD Mitra Indotama Palembang dimana t-hitung 4.746 dan t-sig 0,632 artinya t-sig > 0,05 kesimpulan Hi ditolak Ho diterima. Koefisien korelasi ( r ) = 0,612 yang menunjukan terdapat hubungan yang kuat. Koefisien determinasi = 0,374 yang menunjukkan kontribusi harga dan promosi terhadap keputusan pembeli sebsar 37,4% dan sisanya 0,626% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Manajemen
Depositing User: Ms Wiwid Aprilia
Date Deposited: 18 May 2021 05:05
Last Modified: 18 May 2021 05:05
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/3087

Actions (login required)

View Item View Item