ANALISIS PENERIMAAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

Gunawan, Loga Tri Daw (2022) ANALISIS PENERIMAAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN. S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti Palembang.

[img] Text (BAB 1)
BAB 1 fix.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (567kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (453kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (373kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (185kB) | Request a copy

Abstract

LOGA TRI DAW GUNAWAN. Analisis Penerimaan Pajak Kendraan Bermotor (PKB) Untuk Meningkakan Pendapatan Asli Daerah Provinsi Sumatera Selatan. (Dibawah bimbingan Ibu Sahila, S.E.,M.M dan Ibu Hj. Dwi Septa Aryani,S.E.,M.Si.,Ak.,CA) Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) merupakan salah satu Pajak Daerah yang memiliki potensi dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerimaan Pajak Kendaraan Bermotor Untuk Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah. Populasi penelitian ini adalah laporan penerimaan Pajak Kendaraan Bermotor dan Pendapatan Asli Daerah Provinsi Sumatera Selatan periode 2018-2021.Pemilihan sampel dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan teknik probability sampling, sehingga yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah laporan penerimaan PKB dan PAD tahun 2018-2021. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Data Primer dalam penelitian ini diperoleh secara langsung melakukan wawancara. Data sekunder dalam penelitian ini diperoleh melalui laporan Pendapatan Asli Daerah, dan penelitian-penelitian terdahulu. Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut : Pertama, penerimaan Pajak Kendaraan Bermotor Efektif dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah, Kedua, Dalam meningkatkan Pendapatan Daerah, Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan perlu mencari solusi terhadap penerimaan Pajak Daerah yang tidak mencapai target,diantaranya yaitu dengan memberi sanksi kepada Wajib Pajak yang tidak membayar atau telat membayar Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) sehingga berimbas terhadap menurunnya penerimaan Pajak Daerah. Kata Kunci : Pajak Kendaraan Bermotor, Pendapatan Daerah.

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Akuntansi
Depositing User: MR Loga Tri Daw Gunawan
Date Deposited: 13 Oct 2022 06:55
Last Modified: 13 Oct 2022 06:55
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/5737

Actions (login required)

View Item View Item