PENGARUH PELATIHAN KERJA, PEMBERDAYAAN KARYAWAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ETIKA SUMBER ALAM PALEMBANG

Nurislami, Fira (2024) PENGARUH PELATIHAN KERJA, PEMBERDAYAAN KARYAWAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ETIKA SUMBER ALAM PALEMBANG. S-1 thesis, 021008-Universitas Tridinanti Palembang.

[img] Text (BAB I)
Fira bab.pdf - Published Version

Download (892kB)
[img] Text (BAB II)
Fira bab 2.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (216kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
Fira bab 3.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (204kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
Fira bab 4.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (412kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
Fira bab 5.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (17kB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK ABSTRAK FIRA NURISLAMI.” Pengaruh Pelatihan Kerja Pemberdayaan Karyawan Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Etika Sumber Alam Palembang “(Dibawah bimbingan Bapak Ulil Amri, SE.M.si dan Bapak Herman Efrizal SE.MM) Rumusan masalah adalah Pengaruh Pelatihan Kerja, Pemberdayaan Karyawan dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Etika Sumber Alam Palembang. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menguji apakah Pengaruh pelatihan Kerja Pemberdayaan Karyawan Dan Lingkungan Kerja Berpengaruh Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Etika Sumber Alam Palembang Secara simultan dan parsial. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh dari persamaan regresi linier berganda Y = 1.916 +0,271 X1+0,319 X2+0,354 X3+e Dengan menggunakan SPSS 21. Hasil Uji F hitung sebesar 7.543 dengan signifikansi 0,000. Oleh karena itu nilai signifikansi jauh lebih kecil daripada konstan (a) 0,05 maka dapat dinyatakan bahwa variabel independen yang meliputi Pelatihan Kerja (X1). Pemberdayaan Karyawan (X2) dan Lingkungan Kerja X3) Secara simultan dan bersama sama memengaruhi Kinerja Karyawan (Y) secara signifikan. Hasil Uji T menunjukan t hitung Pada Variabel Pelatihan kerja = 3,657 dengan nilai signifikansi 0,11<0, 05 yang berarti ada pengaruh signifikan pelatihan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Etika Sumber Alam Palembang. Hasil uji t menunjukan t hitung pada variabel Pemberdayaan karyawan = 3,965 dengan nilai signifikansi 0,47< 0,05 yang berarti ada pengaruh signifikan Pemberdayaan Karyawan terhadap kinerja karyawan Pada PT. Etika Sumber Alam Palembang Hasil Uji t hitung pada variabel Lingkungan kerja = 4.165 dengan nilai signifikansi 0,00 < 0,05 yang berarti ada pengaruh signifikan lingkungan kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Etika sumber Alam Palembang . Kesimpulan yang dapat ditarik adalah Pelatihan Kerja Pemberdayaan Karyawan dan Lingkungan Kerja PT. Etika Sumber Alam Palembang berpengaruh signifikan Terhadap Kinerja Karyawan PT. Etika Sumber Alam Palembang. Kata Kunci : Pelatihan Kerja, Pemberdayaan Karyawan, Lingkungan Kerja, Kinerja Karyawan ABSTRACT FIRA NURISLAMI ABSTRACT. "The Effect of Employee Empowerment Job Training and Work Environment on Employee Performance of PT. Etika Sumber Alam Palembang" (Under the guidance of Mr. Ulil Amri, SE.M.si and Mr. Herman Efrizal SE.MM) The problem formulation is the Influence of Job Training, Employee Empowerment and Work Environment on PT Etika Sumber Alam Palembang Natural Resources Ethics. The purpose of this research is to test whether the influence of employee empowerment work training and the work environment influences employee performance at PT. Etika Sumber Alam Palembang Natural Resources Ethics Simultaneously and partially. Based on the research results obtained from the multiple linear regression equation Y = 1,916 +0.271 Therefore, the significance value is much smaller than constant (a) 0.05, it can be stated that the independent variable includes Job Training (X1). Employee Empowerment (X2) and Work Environment X3) Simultaneously and together significantly influence Employee Performance (Y). The results of the T Test show that the calculated t for the Job Training Variable = 3.657 with a significance value of 0.11<0.05, which means there is a significant influence of job training on the performance of PT employees. Palembang Natural Resources Ethics. The test results show that the t count on the employee empowerment variable is 3.965 with a significance value of 0.47 - 0.05, which means there is a significant influence of employee empowerment on employee performance at PT. Palembang Natural Resources Ethics Calculation test results on the work environment variable = 4,165 with a significance value of 0.00 - 0.05, which means there is a significant influence of the work environment on PT Etika Sumber Alam Palembang Natural Resources Ethics The conclusion that can be drawn is that Job Training Empowers Employees and the Work Environment of PT. Etika Sumber Alam Palembang has a significant influence on PT Etika Sumber Alam Palembang. Keywords: Job Training, Employee Empowerment, Work Environment, Employee Performance

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Manajemen
Depositing User: Ms Fira Nurisalmi
Date Deposited: 05 Apr 2024 03:29
Last Modified: 05 Apr 2024 03:29
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/8423

Actions (login required)

View Item View Item