Putri, Tiara Margaretta (2024) PERNGARUH DISIPLIN KERJA, KEPRIBADIAN, DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SUKSES WIJAYA ADIKARYA. S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti.
Text (BAB I)
BAB 1 (1-17)_compressed.pdf - Published Version Download (701kB) |
|
Text (BAB II)
BAB 2 (18-56).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (554kB) | Request a copy |
|
Text (BAB III)
BAB 3 (57-75).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (413kB) | Request a copy |
|
Text (BAB IV)
BAB 4 (76-105).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (789kB) | Request a copy |
|
Text (BAB V)
BAB 5 (106-107).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (163kB) | Request a copy |
Abstract
Tiara Margaretta Putri, Pengaruh Disiplin Kerja, Kepribadian, dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Sukses Wijaya Adikarya (Dibawah Bimbingan Bapak Kartawinata, SE., M.P, dan ibu Dr.Yolanda Veybitha, SE.,M.Si) PT.Sukses Wijaya Adikarya merupakan perusahaan properti yang cukup terkenal dikalangan properti di palembang selain itu juga setiap nasabah yang mencari hunian berbagai macam tipe pun tersedia di PT. Sukses Wijaya Adikarya. Perumahan yang dibangun oleh PT. Sukses Wijaya Adikarya merupakan tempat yang strategis. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja, kepribadian, dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan PT.Sukses Wijaya Adikarya. Hasil penelitian ini menunjukkan disiplin kerja, kepribadian dan motivasi kerja yang dapat meningkatkan kinerja karyawan PT. Sukses Wijaya Adikarya. Hasil uji hipotesis secara simultan menunjukka bahwa variabel disiplin kerja, kepribadian, dan motivasi kerja secara bersama-sama mempengaruhi kinerja karyawan PT.Sukses Wijaya Adikarya. Hasil uji parsial juga menunjukkan variabel disiplin kerja juga mempengaruhi kinerja karyawan, variabel kepribadian secara parsial tidak mempengaruhi kinerja karyawan dan variabel motivasi kerja secara persial mempengaruhi kinerja karyawan. PT.Sukses Wijaya Asikarya harus lebih memperhatikan kedisiplinan dan bagaimana membangun motivasi karyawan serta menghindari adanya faktor faktor yang menghambat kinerja karyawan tersebut. Kata Kunci : Disiplin Kerja, Kepribadian, dan Motivasi Kerja
Item Type: | Thesis (S-1) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > S1 Manajemen |
Depositing User: | Ms Tiara Margaretta Putri |
Date Deposited: | 27 Apr 2024 04:12 |
Last Modified: | 27 Apr 2024 04:12 |
URI: | http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/8699 |
Actions (login required)
View Item |