PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SPESIAL TOOLS PELEPAS SHAFT FLUID COUPLING 750 TVVS

Yopy toer randa, Rama (2020) PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SPESIAL TOOLS PELEPAS SHAFT FLUID COUPLING 750 TVVS. S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti.

[img] Text (Bab I, Plagiat & Daftar pustaka)
BAB I (Hal. 1-4) & Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (2MB)
[img] Text (Bab II)
BAB II (Hal. 5-18).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (950kB) | Request a copy
[img] Text (Bab III)
BAB III (Hal. 19-24).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (307kB) | Request a copy
[img] Text (Bab IV)
BAB IV (Hal. 27-46).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (687kB) | Request a copy
[img] Text (Bab V)
BAB V dan Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SPESIAL TOOLS PELEPAS SHAFT FLUID COUPLING 750 TVVS Oleh : Rama Yopy Toer Randa Belt conveyor digerakkan oleh drive unit yg terdiri dari motor listrik yang dihubungkan dengan gearbox. Diantara motor listrik dan gearbox terdapat fluid coupling/turbo coupling. Fluid coupling berfungsi sebagai pengaman putaran motor listrik ke gearbox jika terjadi trip/gangguan pada gearbox ataupun sebaliknya. Pada saat di lapangan bagian fluid coupling yang sering mengalami kerusakan adalah shaft dan sealnya. Dalam melakukan proses perawatan pada fluid coupling biasanya dilakukan penggantian shaft baru atau shaft yang sudah direkondisi apabila shaft tersebut sudah mengalami keasusan. Selama melakukan penggantian shaft sering mengalami masalah seperti shaft yang macet pada saat dikeluarkan. Oleh karena itu penulis melakukan perancangan dan pembuatan special tools untuk membantu melepas shaft fluid coupling dengan haparan agar lebih efisien dalam waktu pengerjaan dan biaya perawatan. Proses pembuatan special tools ini menghasilkan waktu yang lebih cepat yaitu ±15 menit dan hanya membutuhkan 2 orang pekerja dibandingkan dengan metode lama yang menggunakan baut penekan membutuhkan waktu ± 4 jam dan 5 orang pekerja. Kata Kunci : Fluid coupling, gearbox, shaft, spesial tools, proses perawatan.

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: T Technology > TS Manufactures
Depositing User: Tn Yopy toer randa Rama
Date Deposited: 24 Oct 2020 05:54
Last Modified: 24 Oct 2020 07:00
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/2116

Actions (login required)

View Item View Item