ANALISIS ANGGARAN BELANJA DAN PERTANGGUNG JAWABANNYA PADA SUSUNAN ORGANISASI TATA KERJA BAGIAN SEKRETARIAT DESA KENTEN LAUT

Amalia, Amrina (2020) ANALISIS ANGGARAN BELANJA DAN PERTANGGUNG JAWABANNYA PADA SUSUNAN ORGANISASI TATA KERJA BAGIAN SEKRETARIAT DESA KENTEN LAUT. S-1 thesis, 021008 Universitas Tridinanti Palembang.

[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (408kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (287kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (179kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (340kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (152kB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK AMRINA AMALIA. “Analisis Anggaran Belanja dan Pertanggung jawabannya Pada Susunan Organisasi Tata Kerja Bagian Sekretariat Desa Kenten Laut”. (Dibawah bimbingan Ibu Lili Syafitri, SE,M.Si,AK.CA dan Bapak Dimas Pratama Putra,SE.Ak.M.Si) Bagian sekretariat Desa Kenten Laut adalah salah satu bagian Pemerintahan Desa Kenten Laut yang berada di kecamatanTalang Kelapa Kabupaten Banyuasin dan termasuk salah satu bagian yang ikut andil dalam perencanaan dan pelaksanaan anggaran. Sehubung dengan itu, skripsi ini akan membahas bagaimana anggaran belanja dan pertanggung jawabannya pada bagian sekretariat desa kenten laut. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui dan menganalisa anggaran belanja dan pertanggung jawabannya pada susunan organisasi tata kerja desa kenten laut. Hasil penelitian ini adalah sudah optimal dan efektif dalam menggunakan dan mengelola anggaran belanja karena Secara keseluruhan dapat dilihat dari persentase capaian yang artinya realisasi lebih kecil dari anggaran, yang membuktikan bahwa kelancaran tujuan instansi dalam upaya pencapaian tujuan sudah mencapai hasil yang sesuai. anggaran dan realisasi belanja desa kenten laut.dari segi biaya realisasi lebih kecil dari anggaran yang telah ditetapkan. Dari berbagai program kerja dan kegiatan dalam anggaran belanja desa yang telah dilaksanakan dari tahun 2017-2019, persentase rata – rata pencapaian hampir mendekati 100%. Penelitian ini dimasa yang akan datang dalam penyusunan dan pengelolaan anggaran belanja pada bagian sekretariat desa kenten laut kecamatanTalang Kelapa Kabupaten Banyuasin agar lebih akurat dalam memprediksi program – program kegiatan anggaran yang diperhitungkan dengan mencari informasi yang jelas dan tepat sehubungan data-data dalam penyusunan anggaran dan sebaiknya tim perencana saling bekerja sama dalam merancang program kerja agar anggaran yang telah dialokasikan dapat digunakan sebaik mungkin dan berdampak positif bagi kesejahteraan semua pihak. Kata Kunci : Anggaran Belanja,Realisasi Anggaran, Pertanggung jawabannya

Item Type: Thesis (S-1)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi > S1 Akuntansi
Depositing User: Ms Amrina Amalia
Date Deposited: 22 Oct 2020 03:25
Last Modified: 22 Oct 2020 03:25
URI: http://repository.univ-tridinanti.ac.id/id/eprint/1487

Actions (login required)

View Item View Item